Day Two & Three Manus de Arte

Selama tiga hari, Khamakha Space di penuhi cerita hangat dari pertemuan dengan kawan lama, kenalan baru, berbagai kabar dan bertukar inspirasi. Meski hujan dan udara dingin sempat singgah, suasana tetap terasa akrab berkat kehadiran kawan-kawan semua.

Terima kasih kepada para exhibitor, narasumber, moderator, pengisi sesi live DJ, tim Khamakha Store, Mowi Supply dan tentu saja, apresiasi terbesar diberikan kepada setiap kawan yang hadir, kalian adalah bagian terpenting dari pameran ini.

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *